BSI-BPSI LHK, Ujung Tombak Peningkatan Kapasitas Pelaku Usaha

Penulis

  • Indah Novita Dewi BPSI LHK Makassar

Kata Kunci:

BSI LHK, BPSI LHK, Fasilitasi, Pelaku Usaha, Peningkatan Kapasitas

Abstrak

Perahu layar BSI-BPSI LHK telah mengarungi arus gelombang penerapan standar pada berbagai kelas risiko industri. Penerapan standar mungkin bukan hal yang sulit dipahami dan dilakukan oleh pelaku usaha yang merupakan industri besar, namun kenyataan di lapangan banyak pula industri kelas UMKM yang mengajukan izin lingkungan dan memiliki kewajiban melakukan penerapan standar pengelolaan dan pemantauan lingkungan pada usahanya. Banyak kendala yang dihadapi UMKM ini antara lain ketidakpahaman mengenai keharusan mendaftarkan usahanya, ketidakpahaman terhadap konsekuensi yang harus dilakukan jika izin lingkungan sudah diperoleh, dan ketidakpahaman mengenai standar yang harus diacu. Diperlukan sosialisasi dan fasilitasi dalam bentuk peningkatan kapasitas dari pelaku usaha dalam menerapkan standar.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Diterbitkan

30-09-2023

Cara Mengutip

Novita Dewi, I. (2023). BSI-BPSI LHK, Ujung Tombak Peningkatan Kapasitas Pelaku Usaha. STANDAR: Better Standard Better Living, 2(5), 23–27. Diambil dari https://majalah.bsilhk.menlhk.go.id/index.php/STANDAR/article/view/158