HUTAN, AIR DAN KONSERVASI

Penulis

  • Eko Sutrisno BPSI LHK Kuok

Abstrak

Hutan sebagai sumber daya alam yang berkorelasi dengan kuantitas air di daratan. Keberadaan hutan dalam perspektif ekologis akan memainkan peran dalam siklus air. Hutan dengan komposisi vegetasinya telah menyimpan, meneruskan dan menahan air permukaan sehingga menjadi air tanah. Kualitas air dan siklus perputarannya dialam dapat dicermati melalui indikator alam maupun parameter penanda indeks kualitasnya. Keberadaan hutan dengan fungsi ekologis tersebut tentunya mutlak untuk dipertahankan. Skema konservasi yang dianut tentunya bukan berarti tidak mengeksploitasi. Pemanfaatan yang berkelanjutan adalah kunci menjaga keseimbangan antara kualitas dan kuantitas. Kebijaksanaan pemanfaatan dan peran kolaboratif antar pihak turut berkontribusi pada kesetimbangan ekosistem tersebut.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Diterbitkan

31-03-2024

Cara Mengutip

Sutrisno, E. (2024). HUTAN, AIR DAN KONSERVASI. STANDAR: Better Standard Better Living, 3(2), 25–29. Diambil dari https://majalah.bsilhk.menlhk.go.id/index.php/STANDAR/article/view/204